cpnspppk.org - Memasuki akhir Maret 2023, Tunjangan Profesi Guru (TPG) bisa naik dobel jumlah nominalnya. Tentunya menjadi pertanyaan semua guru atas dasar apa TPG 2023 bisa naik dobel.
Pastinya jika TPG 2023 bisa naik dobel ini merupakan harapan semua tenaga pendidik.
Bagaimana dengan kategori guru yang berhak mendapatkan TPG 2023 bisa naik dobel dan sepertinapa persyaratannya.
Dalam pemberian TPG 2023 guru honorer berhak dan layak untuk mendapatkannya sesuai dengan persyaratan yang berlaku.
Mengenai pencairan TPG 2023 seusai dengan Peraturan Sekretaris Jenderal Kemdikbud Ristek(Persejen) Kemdikbud nomor 6 tahun 2020 tertera jelas bahwa untuk nominal besaran tunjangan profesi guru bukan PNS.
Bagi guru honorer yang sudah memiliki SK inppasing atau penyetaraan diberikan setara dengan gaji pokok PNS sesuai dengan yang ada di SK inpassing atau penyetaraan.
Sedangkan untuk guru yang belum memiliki SK inppasing atau penyetaraan diberikan dengan nominal sebesar Rp1.500.000 per bulannya.
Mengenai peraturan pada Persekjen Kemdikbud Ristek nomor 18 tahun 2021 terdapat perubahan dalam peraturan tersebut, khususnya bagi guru yang masih berstatus honorer.
Terkait Perubahan dari Mekanisme peraturan tersebut adalah pada saat Guru honorer lulus menjadi PPPK, ada tambahan Guru honorer regulasi mengenai besaran Tunjangan Profesi.
Terkait mekanisme Penerima TPG 2022 berstatus PPPK diberikan setara 1 kali pokok sesuai surat keputusan pengangkatan.
Tentang mekanisme tersebut TPG 2023, maka TPG 2023 bisa naik dobel.
Pada saat guru masih berstatus honorer, dengan jumlah nominal sebesar Rp1.500.000, sedangkan ketika sudah resmi lulus PPPK akan menjadi Rp2.966.500.
Ketika Aparatur Sipil Negara (ASN) PPPK sudah resmi dilantik akan langsung menjadi golongan IX.
Berdasarkan PP Nomor 98 Tahun 2020 tentang Gaji dan Tunjangan, bahwa golongan IX berhak mendapatkan TPG 2023 sebesar Rp2.966.500.
Jadi sudah jelas bahwa nominal yang berhak mendapatkan TPG 2023 bisa naik dobel adalah ketika sudah resmi diangkat menjadi PPPK.
Demikian informasi yang dapat cpnspppk.org berikan mengenai ALHAMDULILLAH! Jelang Ramadan Tunjangan Sertifikasi Guru Naik Jadi Dobel, Begini Penjelasan Kemendikbudristek, Semoga ada manfaatnya unutk rekan-rekan guru semua.